Kemnaker merilis daftar lengkap UMP 2026 di 38 provinsi di Indonesia. Perhitungan upah tersebut menggunakan formula terbaru.
PELNI merilis perubahan Trayek Kapal Penumpang tahun 2026. Perubahan rute itu untuk memaksimalkan layanan kapal laut.
Pelni membuka rekrutmen Dokter Kapal Penumpang tahun 2026. Pendaftaran dibuka 5 Januari hingga 19 Januari.
Kemendiktisaintek menerbitkan aturan baru pemberian Tunjangan Profesi Dosen tahun 2026. Tunjangan itu untuk Dosen ASN maupun Non ASN.
Daftar hari libur dan cuti bersama tahun 2026. Ini bisa menjadi referensi merencanakan liburan saat long weekend.
Ada 8 larangan penggunaan Dana Desa tahun 2026 sesuai Permendes 16 Tahun 2025. Bagi yang melanggar bisa terkena sanksi administratif hingga pidana.
Mahkamah Agung RI membuka seleksi calon Hakim Konstitusi tahun 2026. Seleksi ini ditujukan untuk Hakim Agung dan Hakim Tinggi di lingkungan Mahkamah Agung.
Kemenhaj membuka layanan pelunasan Bipih haji reguler Tahap II mulai 2 Januari hingga 9 Januari 2026. Ada 5 kriteria calon jemaah haji yang berhak melakukan pelunasan.
Kemenhaj akan mengadakan pelatihan Petugas Haji 2026 selama 1 bulan. Pelatihan ini bertujuan menyiapkan petugas yang profesional.
Ada 10 resolusi gaya hidup sehat di tahun 2026 yang wajib dicoba. Resolusi ini cocok untuk semua generasi terutama Gen Z.